1. EXIST band
Band Exist merupakan salah satu band yang begitu populer di Indonesia. Lewat hits Mencari Alasan band ini mampu menempati chart di radio maupun televisi kala itu. Band Asal Johor, Malaysia ini terbentuk tahun 1991.
Personil Band EXIST:
PENYANYI = Ezad
GITAR = Along
BASS = Musa
DRAM = Ujang
KEYBOARD = Ajai
PERKUSI = Ujang & Musa
PENYANYI LATAR = Along, Musa, Ujang & Ajai
2. IKLIM / SALEEM IKLIM
Band Musik Iklim di bentuk pada tahun 1988 dengan diprakarsai oleh 5 anak muda asal Trengganu Malaysia. Pada awal-awal pertumbuhan nya, grup musik ini biasa manggung di berbagi klab sosial dan klab malam dan diberbagai acara pesta perkimpoian disekitar tempat tinggal mereka.
Nama IKLIM di pilih karena pada saat itu iklim di Trengganu agak tidak menentu sehingga sering terjadi banjir. Pada tahun 1990 an, album pertama Iklim di luncurkan dengan judul “Satu Kesan Abadi” yang di terbitkan oleh SCS Record. Lagu yang terkenal saat itu , “Suci Dalam Debu” adalah salah satu isi nya yang menjadi hit pada masa itu baik di Malaysia maupun di Indonesia. Bahkan Sebuah film yang berjudul sama juga telah dirilis.
Nama IKLIM di pilih karena pada saat itu iklim di Trengganu agak tidak menentu sehingga sering terjadi banjir. Pada tahun 1990 an, album pertama Iklim di luncurkan dengan judul “Satu Kesan Abadi” yang di terbitkan oleh SCS Record. Lagu yang terkenal saat itu , “Suci Dalam Debu” adalah salah satu isi nya yang menjadi hit pada masa itu baik di Malaysia maupun di Indonesia. Bahkan Sebuah film yang berjudul sama juga telah dirilis.
Personil dari IKLIM band pada mulanya terdiri dari 5 orang yaitu:
1. Saleem (Vokalis)
2. Umarul (Gitar utama)
3. Mohalim (Bass)
4. Huzali (Keyboard)
5. Kama (Pemain drum) – namun keluar pada akhir tahun 1996.
3. SEARCH / AMY SEARCH
Band ini cukup fenomenal pada tahun 1990an dengan lagu hitsnya Isabela. Vokalis band ini, Amy, memisahkan diri pada tahun 1998.
4. SLAM band
Band ini sempat terkenal di Indonesia dengan hitsnya yang berjudul Gerimis Mengundang dan kemudia dilanjutkan dengan hits berikutnya Rindiani
5. STINGS band
Band ini sempat merajai blantika musik Indonesia lewat lagunya yang berjudul Adakah Kau Setia.
Itulah daftar 5 Band Malaysia yang pernah sukses dan terkenal di Indonesia.
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar